September Ceria! Diskon Voucher hingga 50% dengan Tukarkan Parcel Poin
Berlaku 1 - 30 September 2024
September ceria! Makin ceria lagi karena ada program diskon dari Lion Parcel!
Untuk kamu yang sudah punya Parcel Poin, waktunya ditukarkan yuk! Karena ada diskon hingga 50% untuk voucher belanja di Miniso dan bermain di Timezone!
Kamu bisa dapatkan diskon 50% untuk voucher di Timezone dan diskon 30% voucher di Miniso.
Mau? Cek syarat dan ketentuannya di bawah ini.
Terms and Conditions
- Program Diskon voucher ini berlaku untuk:
A. Timezone - Diskon 50%:
-
- Voucher Rp400.000 ditukar dengan 200.000 Parcel Poin.
C. Miniso - Diskon 30%:
-
- Voucher Rp50.000 ditukar dengan 35.000 Parcel Poin.
- Voucher Rp100.000 ditukar dengan 70.000 Parcel Poin.
- Voucher Rp250.000 ditukar dengan 175.000 Parcel Poin.
- Program Diskon hingga 50% Voucher (Timezone dan Miniso) hanya berlaku di Aplikasi Lion Parcel.
- Program Diskon hingga 50% Voucher (Timezone dan Miniso) berlaku mulai dari level Warga sampai Crazy Rich.
- Parcel Poin bisa didapatkan lewat transaksi di Aplikasi Lion Parcel, Agen/POS Lion Parcel dan Marketplace (Tokopedia & Bukalapak).
- Parcel Poin akan didapatkan & masuk ke akun pengguna setelah paket diterima penerima.
- Parcel Poin hanya bisa didapatkan ketika transaksi menggunakan nomor handphone yang sama dengan nomor handphone yang didaftarkan di Aplikasi.
- Parcel Poin diberikan kepada:
- Transaksi di Aplikasi: Pemilik akun dengan nomor telepon terdaftar di Aplikasi Lion Parcel.
- Transaksi di Agen: Pengirim (sender) dengan nomor telepon yang terdaftar di Aplikasi Lion Parcel.
- Transaksi di Marketplace: Pembeli (buyer) dan Penjual (seller) dengan nomor telepon yang terdaftar di Aplikasi Lion Parcel.
- 1 Poin Parcel sama dengan Rp1,-
- Jumlah Parcel Poin dihitung berdasarkan total transaksi di setiap STT/Nomor resi (tidak termasuk Asuransi, packing kayu serta biaya tambahan lainnya).
- Setiap orang maksimal bisa menukarkan masing-masing 5 Voucher Timezone dan 5 Voucher Miniso selama periode program berlangsung.
- Syarat & ketentuan akan disesuaikan dengan kondisi yang ada.
Lihat promo spesial!
Semua promo